Perang Dunia dan Perang Dingin: Soshum SIMAK UI
Perang dunia dan perang dingin sama-sama melibatkan kedua negara atau lebih. Setelah sebelumnya kita membahas mengenai hubungan kerjasama Internasional, tidak sedikit yang kemudian menimbulkan selisih paham hingga mencetuskan terjadinya perang. Sejarah Perang Dunia dan Perang Dingin Hingga awal abad ke-20, sebagian besar kekuasaan negara-negara Eropa dipegang oleh dinasti kerajaan. Negara-negara besar seperti Inggris, Jerman, Austria-Hongaria, …